Artikel kali ini kita akan membahas mengenai bagaimana cara mendaftarkan dan mengaktifkan feedburner di blog/web. Memang terdapat banyak tutorial tentang cara mendaftar ke FeedBurner dimana itu semua tidak akan bekerja tanpa anda mengaktifkannya.
Langkah-langkahnya sebagai berikut.
- Kunjungi www.feedburner.com dan lakukan login dengan account Google atau Gmail anda.
- Pada halaman Feedburner Google ini silahkan pada kotak isikan URL blog Anda, misalnya http://iyanzone.blogspot.com/.
- Setelah itu feedburner akan melacak alamat feeds anda. Pilih RSS atau Atom terserah anda karena semuanya sama. Jika Feed burner berhasil melacak website anda maka tampilannya seperti gambar di atas tapi jika tidak berhasil maka kemungkinaan akan ada tulisan Recived HTTP error."Not Found" while fetching source feed. kira-kira tampilannya seperti gambar di bawah ini.
- Untuk mengatasinya silahkan anda baca artikel sebelumnya : Cara mengatasi Recived HTTP error."Not Found" while fetching source feed dalam mendaftarkan blog ke Feed Burner.
- Tentukan nama feeds anda kemudian klik next.
- Setelah Klik next. Jika berhasil maka ada pemberitahuan yang menyatakan pembuatan feed Burner anda berhasil. Seperti gambar di bawah ini. Dan ingat atau simpan alamat feed burner anda seperti yang terterah di gambar. Selanjutnya klik Next.
- Selanjutnya anda akan diberikan beberapa pilihan, ikuti saja langkah-langkahnya dan klik Next
nice kak, ikuti blogku juga yah kak... newbie
BalasHapussevenblawo.blogspot.com , menerima jasa pembuatan desain grafis
HapusTerima kasih gan ilmunya... hal yang terbaru saya dapatkan. Karena saya masih baru di blogger...
BalasHapus